Get Free Traffic

Kamis, 07 Juni 2012

Harga Tiket Seminar Steve Wozniak Di Jakarta

Author: 3 Ocean Live | Re Edited By: Ucup_Mardhiono.


Harga TIket Seminar Steve Wozniak Di Jakarta, mungkin kalimat tersebut yang sedang kamu cari dalam mesin pencari baik itu google, yahoo, bing, dan lainnya. Wajar saja, karena di Indonesia sedang menjadi bahan pembicaraan yang lagi hot. Tidak seorang pun yang menyangka ternyata Steve Wozniak atau lebih akrab di sapa dengan iWoz, akan mau datang ke Indonesia untuk berbagi pengetahuan dan pengalamannya.

Steve Wozniak

Sedikit Profile Steve Wozniak, lahir San Jose, California, Amerika Serikat, 11 Agustus 1950 yang berarti sudah berusia sekarang sekitar 61 tahun. Bersama Steve Jobs, berdua membuat komputer yang di kenal dengan Apple Komputer. Namun, Steve Wozniak berhenti dari Apple semenjak tahun 1987. Walau begitu, Steve Wozniak tetap masih memakai dan penggemar setia produk Apple. Bukunya yang berisi tentang perjalanan hidup dan karirnya yang judulnya iWoz (ISBN 0393061444) telah dia luncurkan pada bulan Januari 2007.

Harga TIket Seminar Steve Wozniak Di Jakarta
Harga TIket Seminar Steve Wozniak Di Jakarta

Kesempatan besar ini yaitu Seminar Steve Wozniak sudah sangat di nantikan oleh para penggemar, pengguna, atau hanya pengagum produk - produk Apple. Sudah sebagian tiket presale terjual. Informasi Terbaru yang di dapatkan bahwa Seminar Steve Wozniak akan di selenggarakan di Nusa Indah Theater Balai Kartini, Jakarta pada tanggal 17 Juli 2012. Harga Tiket Seminar Steve Wozniak, yaitu:

1. Platinum Hot: Rp 4,400,000;

2. Platinum: Rp 3,850,000;

3. Gold: Rp 2,750,000;


4. Silver: Rp 2,200,000.

Tampilan Tempat Duduk Seminar


Rundown Innovation and Creativity at Nusa Indah Theater, Balai Kartini 17 Juli 2012:

No. Description | Time | Remark
1 Guess Registration | 10.00-11.00 | Coffee Break, Music Chamber, Exhibition
2 Opening MC | 11.00-11.05
3 Speaker 1 | 11.05-12.05
4 Lunch and mingle Time | 12.05-13.15 | Exhibition and Music Chamber
5 Speaker 2 | 13.15-14.15
6 Speaker 3 | 14.15-15.15
7 Coffee Break and Mingle Time | 15.15-15.30 | Exhibition and Music Chamber
8 Final / Main Speaker Steve Wozniak and Q&A | 15.30-17.00
9 Closing Workshop/Seminar by MC | 17.00-17.05
10 Exhibition | 08.30-18.00

0 komentar:

Posting Komentar